Hi guys, pada kesempatan ini kita menjajal satu lagi wax premium, yaitu Race Glaze, yang berasal dari London (kayaknya... hehehe).. Di Vespa LX ini kita setelah menerapkan keseluruhan step detailingnya maka kita menambahkan top-up wax Race Glaze Signature Series 55... bahan dasarnya sama seperti wax premium lainnya yaitu menggunakan rare white carnuba, namun seri ini lebih ok jika digunakan untuk warna dark color, mungkin karena ingredient tambahan yang digunakannya..
please enjoy
Kamis, 17 Juli 2014
another home treatment job
here we have another home treatment job... Kali ini kerjaan nya ada di daerah Tangerang deket serpong.. Toyota Landcruiser.
Pengerjaan yang dilakukan seperti biasa membersihkan jamur kaca dan body, bersihin aspal bangun warna, hilangin baret alus dan lain lain.. Kita coba rinci satu satu yah jenis pengerjaannya
- Cuci mobil menggunakan Meguair's Wash and Wax shampoo
- Bersihin jamur kaca dengan menggunakan DP Pro Glass Cleaner
- Bersihin jamur body dengan menggunakan Meguiar's Water Spot Remover
- Ngiilangin baret halus dan ngebangun warna dengan menggunakan Meguiar's 105 + 80 + 21 dan 26 (semuanya ini adalah kode dari seri Meguiar's Pro Series Mirror Glaze)
- Bersihin mesin mobil dengan Meguiar's Super Degreaser
- Bersihin interiror mobil dengan menggunakan Meguiar's All Purpose Cleaner
Sayangnya foto yang diambil kurang banyak dan kurang detail.. anyway hope u guys can enjoy it
Pengerjaan yang dilakukan seperti biasa membersihkan jamur kaca dan body, bersihin aspal bangun warna, hilangin baret alus dan lain lain.. Kita coba rinci satu satu yah jenis pengerjaannya
- Cuci mobil menggunakan Meguair's Wash and Wax shampoo
- Bersihin jamur kaca dengan menggunakan DP Pro Glass Cleaner
- Bersihin jamur body dengan menggunakan Meguiar's Water Spot Remover
- Ngiilangin baret halus dan ngebangun warna dengan menggunakan Meguiar's 105 + 80 + 21 dan 26 (semuanya ini adalah kode dari seri Meguiar's Pro Series Mirror Glaze)
- Bersihin mesin mobil dengan Meguiar's Super Degreaser
- Bersihin interiror mobil dengan menggunakan Meguiar's All Purpose Cleaner
Sayangnya foto yang diambil kurang banyak dan kurang detail.. anyway hope u guys can enjoy it
Labels:
landcruiser,
Meguiar's,
poles mobil,
toyota
Minggu, 13 Juli 2014
home treatment service
Numpang promosi yah rekan rekan, bahwa kami, Motor Bridal menyediakan jasa poles motor dan mobil yang dikerjakan di rumah agan kalau kalau agan ga sempet dateng ke tempat kita, biarlah kita aja yang kesana.
Teknik pengerjaannya sama aja, baik dengan Meguiar's ataupun Zymol. Memang ada yang beberapa bertanya kalau kita ga punya garasi gimana kan katanya poles itu baiknya ga direct sunlight.. Memang, untuk idealis dan hasil maksimalnya sebaiknya tidak dikerjakan di direct sunlight alias tempat sangat terbuka tapi kan biasanya tiap rumah punya paling ga tedeng buat hujan, yah berarti ga direct donk... hehehe... Walaupun misalnya harus dikerjakan di luar pun alias direct, tetap bisa kita kerjakan tanpa mengurangi kualitasnya karena Meguiar's memiliki beberapa tipe alternatif treatment yang bisa digunakan walaupun under direct sunlight, dan teknik pengerjaan nya pun ada sedikit adjustment..kalo kualitas dijamin tetap terjaga.
So, buat teman teman yang ingin merapikan mobil motornya tp kurang pas waktunya.. biar kita aja yang kesana.
contact kita yah di 08159250495
Hasil pengerjaan Toyota Altis di bengkel temen di daerah Kalimalang
'
Ducati diavel dan Kawasaki Z1000 di bintaro
Mitsubishi Pajero di bengkel teman di kalimalang
and many more... taruh dimana yah kumpulan fotonya.. lupa ehehhe
Jumat, 11 Juli 2014
(cont'd) Matte Doff color treatment
Melanjuti posting sebelumnya, agan agan pastinya udah mulai kebayang kan seberapa pentingnya perawatan untuk warna doff itu.. diulang dikit yah
1. Motor warna doff/matte itu perlu perawatan extra, karena untuk tindakan kuratif-nya sangat sulit, bisa menyebabkan belang warna atau menjadi kilau
2. Problem yang harus dihindari adalah terciptanya jamur atau water-spot dan warna kusam.
3. Banyak yang mengira bahwa tindakan perawatan warna doff adalah simple dan cukup dengan dicuci
4. Treatment yang untuk warna doff adalah untuk menjaga deep dari warna doff nya yaitu dengan memberi layer yang anti UV dan menolak air
Yang kita gunakan untuk treatment matte ini adalah dengan menggunakan bahan dari brand CG alias Chemical Guys... brand ini tergolong brand yang luamayan premium, mungkin sekelas dengan Meguiar's jadi hasilnya pastinya terpercaya donk yah
Sabun yang kita gunakan adalah seri dari CG yang dinamankan Muticuluous Auto Wash for Satin matte Finish. Perbedaan dari sabun ini adalah tidak mengandung bahan bahan yang memang diperuntukkan untuk warna gloss yang tidak diperlukan untuk warna matte, seperti silicone wax, dan juga bahan pembersih minyaknya terasa lebih sehingga hasil setelah dicucinya terasa lebih clear namun tetap smooth..
Sedangkan wax yang digunakan adalah CG's JetSeal yang konon katanya wax ini adalah turunan dari wax yang dibuat untuk perawatan pesawat jet.. Masa sih yah? Anyway untuk soal itu, kita ga tau juga deh tapi yang pasti wax ini memiliki sifat UV protection yang tinggi sehingga melindungi cat dari kusam akibat sinar matahari dan juga memberikan lapisan yang water repeller alias air tidak mudah menempel. Satu hal yang menarik dari wax ini adalah konon klaimnya durabilitynya bisa mencapai 12 bulan alias setahun... bener ga tuh yah? yang pasti kondisi kita di asia, khusunya Indonesia ga bisa disamakan dengan di Amerika sana di negara produsennya, dimana kita lebih panas, lebih berdebu dan lebih lembab serta lebih acid dibanding disana, so jangan sampe setahun d yah untuk di re-treatment.
1. Motor warna doff/matte itu perlu perawatan extra, karena untuk tindakan kuratif-nya sangat sulit, bisa menyebabkan belang warna atau menjadi kilau
2. Problem yang harus dihindari adalah terciptanya jamur atau water-spot dan warna kusam.
3. Banyak yang mengira bahwa tindakan perawatan warna doff adalah simple dan cukup dengan dicuci
4. Treatment yang untuk warna doff adalah untuk menjaga deep dari warna doff nya yaitu dengan memberi layer yang anti UV dan menolak air
Yang kita gunakan untuk treatment matte ini adalah dengan menggunakan bahan dari brand CG alias Chemical Guys... brand ini tergolong brand yang luamayan premium, mungkin sekelas dengan Meguiar's jadi hasilnya pastinya terpercaya donk yah
Sabun yang kita gunakan adalah seri dari CG yang dinamankan Muticuluous Auto Wash for Satin matte Finish. Perbedaan dari sabun ini adalah tidak mengandung bahan bahan yang memang diperuntukkan untuk warna gloss yang tidak diperlukan untuk warna matte, seperti silicone wax, dan juga bahan pembersih minyaknya terasa lebih sehingga hasil setelah dicucinya terasa lebih clear namun tetap smooth..
Sedangkan wax yang digunakan adalah CG's JetSeal yang konon katanya wax ini adalah turunan dari wax yang dibuat untuk perawatan pesawat jet.. Masa sih yah? Anyway untuk soal itu, kita ga tau juga deh tapi yang pasti wax ini memiliki sifat UV protection yang tinggi sehingga melindungi cat dari kusam akibat sinar matahari dan juga memberikan lapisan yang water repeller alias air tidak mudah menempel. Satu hal yang menarik dari wax ini adalah konon klaimnya durabilitynya bisa mencapai 12 bulan alias setahun... bener ga tuh yah? yang pasti kondisi kita di asia, khusunya Indonesia ga bisa disamakan dengan di Amerika sana di negara produsennya, dimana kita lebih panas, lebih berdebu dan lebih lembab serta lebih acid dibanding disana, so jangan sampe setahun d yah untuk di re-treatment.
treatment di Piaggio Vespa S
Treatment di PCS warna matte
Labels:
chemical guys,
doff,
Honda,
Jetseal,
matte,
Muticuluos,
PCX,
piaggio,
poles motor,
Vespa,
Vespa S
Rabu, 02 Juli 2014
Matte color ... its your turn now
Beberapa orang menyangka (termasuk kita sebelumnya), bahwa motor atau mobil dengan warna doff/matte itu ga bisa diapa apain.. yach mau diapain kan dia ga boleh mengkilap sesuai dengan tipe catnya. So, selama ini kalo untuk motor doff yah cuman bisa dicuci aja.. bahkan dulu kita mengira bahwa semua shampoo juga hasilnya sama aja ke motor doff ataupun gloss.... tetapi ternyata... BEDA OI
Setelah berkeliling sana sini mencari informasi, akhirnya kita di Motor Bridal menyadari bahwa treatment antara motor matte dan gloss itu berbeda.. Bedanya dimana sih? yah itu tadi karena motor/mobil dengan warna doff ga boleh jadi mengkilap.. artinya wax yang umum dipasaran tidak boleh digunakan sama sekali untuk warna doff, lalu bagaimana dengan sabunnya? sama ga sih... Ternyata tidak..
Sabun yang banyak beredar di pasaran itu pada umumnya mengandung silikon (hi grade ataupun lo-grade) dan hal ini yang sebenernya tidak diperlukan untuk warna doff, karena silikon itu akan menyebabkan kilau (secara akumulatif jangka panjang) dan rentan terjadinya jamur air atau water spot.. Koq bisa? yah karena tidak ada vernishnya.
The next question is bahaya ga tuh? ... Yah, bahaya lah untuk rekan rekan pecinta motor karena di motor doff, kita ga bisa mengaplikasikan bahan pembersih seperti layaknya di motor glossy, seperti solvent ataupun compound cleaner... takut jadi mengkilap nanti min.
But, dont worr karena kejadian untuk bisa mengkilap ataupun terjadinya jamur air itu akumulasi jangka panjang koq.
Nah untuk pecinta perawatan kita, Motor Bridal punya nih sekarang barang yang mumpuni untuk perawatannya, yaitu spesial shampoo and sealant for matte color...hehehehe, so don't worry guys...
Treatment ini produksi dari CG alias Chemical Guys.. Bagus ga tuh brandnya? Salah satu produsen wax papan atas dan sekelas dengan Meguiar's.
Yang di sebelah kiri itu shampoo nya namanya Muticuluous Auto Wash for Satin Finish.. shampoo khusus untuk warna matte yang tidak mengandung silicone dan bahan pembersih lain yang tidak diperlukan oleh warna matte..
Sedangkan yang di sebalah kanan itu adalah sealant protector nya, yaitu Jetseal Matte, suatu bahan sealant untuk warna doff yang tidak mengandung bahan pengkilap namun memberikan lapisan proteksi terhadap UV dan air sehingga tetap water slip-on alias air ga mau nempel
Both buatan Chemical Guys dan hasilnya ok banget.. besok kita upload hasil hasil treatment doff nya yah
Langganan:
Postingan (Atom)